Minggu, 10 Maret 2013

Pengertian dan Cara Membuat Blogger


Tujuan utama dari Blog adalah sebagai media berbagi informasi / sekedar tukar menukar informasi, tips, ataupun sekedar pengalaman pribadi.
Blog termasuk ke dalam Web Statis yaitu, Web yang content atau isinya sulit untuk berubah – ubah. Hal ini dikarenakan script yang digunakan untuk membuat web statis tidak mendukung untuk dapat mengubah isi dokumen secara mudah.

     1. Pergi ke https://accounts.google.com/
Lalu klik SIGN UP



     2. Isi sesuai dengan data diri anda



Lalu klik Next Step



     3. Pilih add profile photo atau next step




     4. Pilih Get Started untuk memulai membuat Blog




     5. Setelah Email Google jadi, kita masuk kembali ke https://accounts.google.com/




     6. Kita Sign In ke Blogger, lalu Klik Blog Baru. Dan silahkan tuangkan kreatifitasmu ke dalam Blogmu.



1 komentar: