Minggu, 17 Maret 2013

Cara Instal Layanan Informasi Internet (FTP) pada Windows Server 2003


Layanan FTP harus diinstal pada komputer.Untuk menginstal Layanan FTP,ikuti langkah-langkah berikut:
1. Klik Start-> Manager Your Server, pilih Administrative Tools




2. Klik Computer Managenent


3. Pilih Services and Applications, klik Internet Information Services (IIS) Manager



4. Pilih Web Sites


5. Klik kanan pada Default Web Site, pilih Properties



6. - Pada tab web sites, isilah IP address yg sudah ditentukan.
    - lalu klik OK


7. Buat Web sederhana dahulu seperti berikut, save pada C:\htm



8. Pada local path, centang di Read,Write,Directory browsing, lalu klik browse


9. Cari folder yg berisi simpanan web sederhana tadi, klik OK



10. Klik Apply


11. Klik Select All



12. Klik OK

13. Klik OK



Tidak ada komentar:

Posting Komentar